Postingan

MENILAI DENGAN BIJAK

Gambar
  MENILAI DENGAN BIJAK Amsal 10: 22 Kita berpikir orang SUKSES tentu karena PINTAR, ULET, PEKERJA KERAS, dan KELEBIHAN-KELEBIHAN LAINNYA. Memang BETUL bahwa KEPINTARAN, KEULETAN, dan KERJA KERAS bisa membuat seseorang jadi SUKSES.  Tapi PERNAHKAH kita menjumpai ORANG yang PINTAR, RAJIN, dan PEKERJA KERAS, tapi TIDAK kunjung meraih SUKSES? Kalau benar SEMUA ORANG PINTAR PASTI SUKSES, BUKANKAH SEMUA ORANG PINTAR harusnya jadi KAYA? Kalau memang SEMUA ORANG yang RAJIN BEKERJA PASTI SUKSES, MENGAPA masih ada ORANG yang SUBUH-SUBUH SUDAH BEKERJA hingga LARUT MALAM tapi HASIL yang DIDAPATKAN BIASA-BIASA saja? Morgan Housel, penulis buku laris THE PSYCHOLOGY OF MONEY, berkata "HATI-HATI dengan SIAPA yang Anda PUJI dan KAGUMI. HATI-HATI juga dengan SIAPA yang Anda REMEHKAN. SADARILAH bahwa TIDAK SEMUA KEBERHASILAN disebabkan karena KERJA KERAS dan TIDAK SEMUA KEMISKINAN disebabkan karena KEMALASAN. INGATLAH hal ini dalam MENILAI SESEORANG, termasuk DIRI KITA SENDIRI." Maka benar apa

SEBUAH KESEMPATAN

Gambar
  SEBUAH KESEMPATAN Lukas 6:27-36 Semua orang INGIN DITERIMA dan MEMILIKI TEMAN.  MASALAHNYA, banyak orang INGIN MEMILIKI TEMAN, tapi mereka juga ENGGAN BERTEMAN. Mereka RAGU untuk BERKENALAN, CANGGUNG MEMULAI PERCAKAPAN, karena TAKUT DITOLAK. Semua orang juga INGIN DIPERCAYAI. TIDAK ADA yang INGIN DIRAGUKAN atau UCAPANNYA TIDAK PERNAH DIANGGAP SERIUS, bahkan dianggap sebagai PEMBOHONG. Namun KENYATAANNYA, kebanyakan orang yang INGIN DIPERCAYA itu biasanya juga punya MASALAH dalam MEMPERCAYAI ORANG LAIN. Mereka INGIN MEMIMPIN tapi TIDAK BISA BEKERJA SAMA dengan TIM atau cenderung melakukan MICROMANAGING (MENGATUR hingga ke IRISAN TERKECIL). Setiap orang juga INGIN DIHORMATI. TIDAK ADA orang yang INGIN DIHINA, DISEPELEKAN, atau TIDAK DIANGGAP PENTING. Namun, banyak mereka yang MENUNTUT DIHORMATI ini juga SULIT MENGHORMATI ORANG LAIN. Sikap SOMBONG, ANGKUH, SEMENA-MENA, atau GILA HORMAT biasanya muncul karena HASRAT untuk DIHORMATI. IRONISNYA, SIKAP seperti itu juga yang kemudian membuat

BUTUH ORANG LAIN

Gambar
  BUTUH ORANG LAIN Galatia 6:1-10 Di zaman SOSIAL MEDIA ini, orang-orang sudah terbiasa melakukan SELFIE, atau PENGAMBILAN FOTO DIRI SENDIRI yang DILAKUKAN oleh DIRINYA SENDIRI yang kemudian diunggah ke situs jejaring sosial miliknya. Sebenarnya melakukan SELFIE itu SAH-SAH saja.  Namun HERANNYA, walau ADA ORANG yang dengan senang hati MEMBANTU MEMFOTO, tetap saja orang-orang ini LEBIH SUKA kalau SELFIE daripada DIFOTOKAN ORANG LAIN. Hal ini semakin MEMPERKUAT PANDANGAN bahwa MANUSIA di era modern seperti sekarang SEMAKIN TIDAK BUTUH KEBERADAAN ORANG LAIN! Dalam KEHIDUPAN SEHARI-HARI, SIKAP SELFIE kita jumpai dalam diri ORANG yang MANDIRI. Tentu saja SIKAP TIDAK TERGANTUNG kepada ORANG LAIN adalah HAL yang BAIK. Sayangnya, SIKAP MANDIRI ini dibarengi dengan SIKAP APATIS atau TIDAK MAU TAHU dengan ORANG LAIN. PRINSIPNYA, TIDAK MAU MENGGANGGU tapi juga TIDAK MAU DIGANGGU. TIDAK PERLU DITOLONG, tapi di sisi lain dia juga TIDAK MAU MENOLONG. Tentu saja SIKAP seperti ini BERTENTANGAN dengan

TUJUAN MULIA CARA MULIA

Gambar
  TUJUAN MULIA CARA MULIA 1 Samuel 24 Robin Hood meski PERAMPOK, tapi dianggap PAHLAWAN oleh rakyat jelata. Namun tentu saja Robin Hood dianggap sebagai PENJAHAT bagi para BANGSAWAN Inggris yang dirampoknya. CERITA RAKYAT tentang Robin Hood ini kerap menjadi PERDEBATAN tersendiri. BOLEHKAH kita MERAMPOK jika HASIL RAMPOKAN itu DIBAGIKAN kepada ORANG-ORANG MISKIN? BOLEHKAH menjadi PENJAHAT dengan TUJUAN yang MULIA? Sekalipun Robin Hood MERAMPOK PARA BANGSAWAN KORUP dan MEMBAGIKAN HASIL RAMPOKANNYA itu kepada ORANG-ORANG MISKIN, tetap saja APA yang DILAKUKAN Robin Hood itu TIDAK BISA DIBENARKAN. Dalam PERSPEKTIF KRISTEN, TUJUAN MULIA harus DILAKUKAN dengan CARA MULIA juga. YANG PENTING BUKAN HANYA HASILNYA, tapi BAGAIMANA PROSES MENCAPAI HASIL tersebut juga TIDAK KALAH PENTINGNYA. LIHATLAH BAGAIMANA Daud akhirnya menjadi RAJA Israel. Daud TIDAK MELAKUKAN CARA-CARA yang TIDAK TERHORMAT, sekalipun Daud punya KESEMPATAN untuk MEMBUNUH Saul. Daud juga punya ALASAN yang KUAT untuk MEMBENARKAN

PERSONAL BRANDING

Gambar
  PERSONAL BRANDING Yohanes 13:34-35 "NEVER MEET YOUR HEROES!" “JANGAN PERNAH BERTEMU dengan PAHLAWANMU”.  "PAHLAWAN", yaitu SOSOK yang kita IDOLAKAN, KAGUMI, dan kita jadikan PANUTAN.  Tapi, kita TAK PERNAH BERTEMU mereka langsung secara pribadi, hanya MELIHATNYA di TV, atau BANGKU PENONTON saja.  Banyak CERITA bahwa saat seseorang akhirnya BERTEMU IDOLANYA, mereka justru KECEWA. Mungkin SANG IDOLA TIDAK RAMAH atau CUEK dengan fansnya, atau SIFATNYA SANGAT BEDA dengan IMEJ yang DITAMPILKAN. Ini bisa karena harapan SI FANS yang BERLEBIHAN.  Tapi, bisa juga karena PRIBADI ASLI SANG IDOLA memang TAK SEPERTI CITRA yang DIMUNCULKAN MEDIA. Maka, NASIHAT di atas pun MUNCUL agar kita TAK KECEWA. Tak hanya ARTIS atau TOKOH PUBLIK saja, di zaman ini, bukan hal aneh jika ORANG-ORANG BIASA pun sengaja MEMBANGUN CITRA tertentu di MEDSOS. Ada yang di MEDSOS TAMPIL JENAKA, tapi di KESEHARIAN SERIUS. Di KESEHARIAN KALEM dan TENANG, tapi di MEDSOS VOKAL dan GARANG . ORANG-ORANG SEP

TRAGEDI SI KAYA

Gambar
  TRAGEDI SI KAYA Markus 10:17-27 Kisah ORANG KAYA yang DATANG pada YESUS sering dipahami sebagai kisah seorang yang TERLALU PERCAYA DIRI, bahkan SOMBONG, karena KEBAIKANNYA, lalu KESOMBONGANNYA itu DIPATAHKAN oleh YESUS. Namun, di kitab Markus yang PALING DETAIL MENGISAHKANNYA. ORANG KAYA ini DATANG kepada YESUS dengan sikap RENDAH HATI (BERSUJUD) dan BERSUNGGUH-SUNGGUH (hingga ia RELA BERLARI-LARI). la juga tampak benar-benar ingin BELAJAR dari YESUS sehingga MEMANGGIL-NYA sebagai GURU yang BAIK, bukan sekadar GURU atau RABI. ORANG KAYA ini datang kepada YESUS untuk DIAJAR, BUKAN untuk MENCOBAI DIA seperti para Farisi.  Setelah YESUS mendengar PENGAKUAN orang itu bahwa ia SUDAH MENAATI 10 PERINTAH ALLAH sejak muda, YESUS pun menaruh KASIH padanya (ay. 21). YESUS BUKANNYA KESAL dan menganggapnya SOMBONG. YESUS juga BUKANNYA TIDAK MAU KALAH sehingga la menyuruh orang itu MENJUAL SEGALA HARTANYA.  YESUS MENGASIHI ORANG KAYA itu. Oleh sebab itu, lA mau dia mengalami KEKAYAAN SEJATI dalam

SETIAP ANGGOTA ITU PENTING!

Gambar
  SETIAP ANGGOTA ITU PENTING! 1 Korintus 12:12-31 SETIAP ORANG dalam sebuah TIM adalah PENTING.  Bahkan, ORANG yang tampaknya TIDAK MENONJOL pun adalah PENTING. JANGAN sampai kita merasa jadi "BINTANG" lalu kita menganggap diri PALING HEBAT dan MEREMEHKAN ORANG LAIN. Dalam PERTANDINGAN SEPAKBOLA, kita akan mengerti bahwa sekalipun dalam SATU TIM terdiri dari SEBELAS ORANG, tetap saja keberadaan SATU PEMAIN itu SANGAT PENTING. Ketika ada yang TERKENA KARTU MERAH dan PEMAIN tinggal SEPULUH ORANG saja, maka TIM tersebut akan KEDODORAN dan DISERANG habis-habisan. TAK PEDULI bahwa TIM tersebut BERTABUR BINTANG, tapi kalau KEHILANGAN SATU PEMAIN saja, kemungkinan besar TIM tersebut akan KALAH. Hal ini menunjukkan bahwa SETIAP ANGGOTA TIM adalah PENTING! Dalam sebuah TIM, sering kali kita MELUPAKAN PRINSIP "SATU ORANG ITU PENTING". Apalagi jika kita punya KECAKAPAN yang MUMPUNI, maka kita merasa bahwa SUKSES TIDAKNYA TIM kita TERGANTUNG DIRI KITA. PANDANGAN ini 100% SALAH!