Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2024

DOA DAN FIRMAN

Gambar
  DOA DAN FIRMAN Kisah Rasul 2:41-47 KEHIDUPAN yang SEHAT adalah KEHIDUPAN yang SEIMBANG. Demikian halnya dengan KEHIDUPAN ROHANI yang SEHAT adalah KEHIDUPAN ROHANI yang SEIMBANG.  SEIMBANG antara DOA dan FIRMAN, yaitu memiliki WAKTU untuk BERDOA dan memiliki WAKTU untuk MEMBACA serta MERENUNGKAN FIRMAN TUHAN.  Sayangnya BANYAK ORANG KRISTEN menganggap KEDUA HAL ini BUKAN KEHARUSAN, tapi PILIHAN.  AKIBATNYA, BANYAK ORANG KRISTEN yang SUKA BERDOA, tapi MALAS kalau harus BACA FIRMAN TUHAN. Biasanya mereka BERALASAN, "Saya TIDAK MENGERTI dengan AYAT-AYAT yang saya baca." Sebaliknya, ada juga ORANG KRISTEN yang GETOL dengan FIRMAN TUHAN, SETIAP HARI MEMBACA ALKITAB dan MENDENGARKAN BANYAK KHITBAH di Youtube, TikTok, dll. Namun sayang, mereka JARANG BERDOA. ALASANNYA, DOA itu MEMBOSANKAN. Jika ingin KEHIDUPAN ROHANI kita SEHAT, maka kita harus SEIMBANG dalam HAL BERDOA dan MEMBACA FIRMAN TUHAN. Ini PRINSIP yang TIDAK BISA DITAWAR-TAWAR lagi. Kita TIDAK BISA BERDOA LEBIH BANYAK unt

KOMUNIKASI YANG JELAS

Gambar
  KOMUNIKASI YANG JELAS Kejadian 24:1-27 Salah satu TUGAS KARYAWAN adalah MELAKUKAN APA yang DIPERINTAHKAN oleh ATASANNYA. Yang paling REPOT adalah ketika MENERIMA PERINTAH yang TIDAK JELAS. Parahnya lagi, ATASAN TIDAK MAU MENJELASKAN secara DETAIL kepada KARYAWAN bersangkutan. Berharap KARYAWAN itu TAHU SENDIRI. Padahal PERINTAH ATASAN yang MULTITAFSIR membuat KARYAWAN BINGUNG dan melakukannya secara RAGU-RAGU. Dan ketika KARYAWAN tersebut MELAKUKAN sesuatu yang TIDAK SESUAI dengan APA yang DIINGINKAN atasan, maka ATASAN menjadi MARAH-MARAH. Jika seperti ini, SIAPA yang SALAH sebenarnya? Abraham MEMBERI TUGAS kepada Eliezer, hambanya yang DIPERCAYA, untuk MENCARIKAN ISTRI bagi Ishak. KOMUNIKASI antara Abraham dengan Eliezer ini menjadi CONTOH yang SANGAT BAGUS dalam PRINSIP MANAJEMEN. Abraham MEMBERI PERINTAH yang SANGAT JELAS dan memastikan hambanya MEMAHAMI PERINTAHNYA.  PENJELASAN Abraham juga SANGAT DETAIL. Harus MENCARI PEREMPUAN ke NEGERI ASAL Abraham. Harus BERASAL dari SANAK S

UANG BISA MENCELAKAKAN

Gambar
  UANG BISA MENCELAKAKAN 1 Timotius 6:8-10 TIDAK ADA yang SALAH ketika kita MEMBERI UANG kepada anak kita. Itu BUKAN HAL yang BURUK. MEMBERI adalah HAL yang BAIK. Namun ketika anak kita TIDAK BISA MENGGUNAKAN UANG dengan BENAR, maka dari HAL yang BAIK menjadi HAL yang BURUK. Jika kita tahu bahwa anak kita BELUM CUKUP DEWASA dalam MENGGUNAKAN UANG, dan kita tetap MEMBERI mereka UANG, apalagi dalam JUMLAH yang BESAR, maka itu bisa MENCELAKAKAN anak kita. APA KOMENTAR Anda ketika melihat ada ORANG TUA yang MEMBERIKAN: - PISAU TAJAM kepada ANAKNYA perempuan yang masih BALITA untuk bermain MASAK MEMASAK? - KENDARAAN BERMOTOR untuk ANAKNYA yang masih di BAWAH UMUR? Mungkin Anda akan berkata, "ORANG TUA GILA!"  BAGAIMANA jika Anda melihat ORANG TUA yang SANGAT ROYAL MEMBERIKAN UANG kepada ANAKNYA, sementara ANAKNYA BELUM CUKUP MATANG dalam MENGGUNAKAN UANG? BUKANKAH itu ORANG TUA yang GILA juga? TAHUKAH Anda, bahwa UANG tanpa Tuhan adalah racun yang mematikan dan mencelakakan? I

PINTU

Gambar
  PINTU Roma 10:13-15, Yohanes 10:9 CREATIVE HOME ENGINEERING adalah usaha yang didirikan Steve Humble, yang punya SPESIALISASI UNIK, yaitu MEMBUAT PINTU RAHASIA. PINTU yang mereka buat bisa berbentuk LEMARI, RAK, DINDING, JAM KUNO, dst. PINTU seperti ini biasa DIBELI oleh mereka yang ingin punya PRIVASI, TAK MAU DIGANGGU TAMU, atau PEMBANTU, sebagai AKSES RAHASIA ke RUANGAN TEMPAT DISIMPAN BARANG BERHARGA, juga sebagai PINTU untuk SEMBUNYI jika ada orang jahat masuk. PINTU itu juga dibuka dengan REMOTE TERSEMBUNYI.  UNIKNYA, menurut Humble, meski KEBERADAAN PINTU itu mestinya HANYA DIKETAHUI SI PEMILIK RUMAH dan KELUARGANYA saja, banyak konsumen mereka akhirnya justru SUKA MENUNJUKKAN PINTU RAHASIA itu kepada TEMAN dan TETANGGANYA. Bagi mereka, PINTU itu TERLALU KEREN untuk TIDAK DIPAMERKAN ke orang lain. IRONIS memang. Tapi, nyatanya itulah KECENDERUNGAN KEBANYAKAN ORANG. Mereka selalu ingin MEMBERITAHUKAN HAL-HAL (INFORMASI) yang menurut mereka MENARIK, BERHARGA, PENTING kepada ORAN

MENIKAH ITU BAHAGIA?

Gambar
  MENIKAH ITU BAHAGIA? Kejadian 2:8-25 Kita perlu merenungkan kembali PERNIKAHAN kita dengan MEMBANDINGKAN HIDUP kita SEBELUM dan SESUDAH MENIKAH. Dalam Kejadian 2:18, "TUHAN ALLAH berfirman: "TIDAK BAIK, kalau manusia itu SEORANG DIRI saja. AKU akan menjadikan PENOLONG baginya, yang SEPADAN dengan dia.” Berarti, menurut konsep FIRMAN TUHAN, SENDIRI itu TIDAK BAIK (kecuali untuk orang yang punya KARUNIA MELAJANG) dan MENIKAH membuat KEHIDUPAN menjadi LEBIH BAIK dan LEBIH BAHAGIA. Jadi, kalau sampai PERNIKAHAN TIDAK MEMBUAT HIDUP kita LEBIH BAIK, dan TIDAK MEMBUAT kita LEBIH BAHAGIA, maka ADA yang SALAH dengan PERNIKAHAN kita. Kita harus segera MENCARI TAHU hal-hal apa yang MASIH KURANG dalam PERNIKAHAN kita, dan BAGAIMANA kita MEMPERBAIKINYA. MUNGKINKAH KOMUNIKASI kita SANGAT KURANG? MUNGKINKAH kita TIDAK BISA MENJALANKAN PERAN dan FUNGSINYA MASING-MASING? MUNGKINKAH EGO kita LEBIH BESAR daripada KASIH kita? MUNGKINKAH kita masih KEKANAK-KANAKAN dan BELUM DEWASA dalam MEMBANG

DEFINE YOUR LIFE

Gambar
  DEFINE YOUR LIFE Roma 8:18-30 Ketika masih BERSEKOLAH, kita mungkin merasa BETAPA LAMANYA kita harus BERGULAT dengan BUKU, ULANGAN, dan PR. Kita ingin bisa SEGERA LULUS, MASUK DUNIA KERJA, di mana TAK LAGI BERHADAPAN dengan ULANGAN, PR, dsb. Saat SEKOLAH, kita merasa MASA SEKOLAH BEGITU LAMA. Tapi, setelah kita BEKERJA, MASA SEKOLAH justru hanya kita INGAT dari BAGAIMANA kita MENGAKHIRINYA dan APA DAMPAKNYA bagi kita SAAT INI. BUKANKAH itu juga TERJADI dalam BANYAK HAL lain di HIDUP kita? Kita JARANG DITANYA BERAPA SEMESTER kita KULIAH karena yang LEBIH PENTING adalah kita LULUS dari JURUSAN APA. Orang TIDAK BERTANYA BERAPA LAMA kita BEKERJA hingga menjadi MANAJER, yang PENTING adalah APA POSISI kita SEKARANG. Bagi PENGUSAHA, entah Anda MERINTIS USAHA 20 tahun atau 2 tahun lalu, selama USAHA Anda kini sudah BERHASIL, ITULAH yang akan LEBIH ORANG LIHAT.  Itulah yang TERJADI pada PROSES. Saat ini mungkin kita SEDANG berada di TENGAH PROSES itu. Kita SEDANG MERINTIS USAHA atau KARIER, k

MENGAJAR ITU MUDAH?

Gambar
  MENGAJAR ITU MUDAH? Yohanes 13:1-20 KEHEBATAN seorang PEMIMPIN tidak hanya terletak pada KEMAMPUANNYA BERBICARA, tapi lebih dari itu, PEMIMPIN yang HEBAT adalah PEMIMPIN yang bisa jadi CONTOH yang MENGINSPIRASI. Jika PEMIMPIN HANYA HEBAT dalam BERBICARA tapi TIDAK MEMBERI CONTOH, maka SEMUA yang DIAJARKAN menjadi SIA-SIA. Mark Twain, penulis terkenal, mengatakan bahwa jika MENGAJAR sama dengan BERKATA-KATA, maka kita semua akan SANGAT PINTAR. Dengan kata lain, SEMUA ORANG itu BISA MENGAJAR kalau hanya sekadar BERKATA-KATA saja. MENGAJAR itu MUDAH tapi yang SULIT adalah APAKAH kita juga MELAKUKAN APA yang kita AJARKAN? BICARA itu MUDAH, yang SULIT adalah APAKAH kita sudah menjadi CONTOH dari APA yang sedang kita BICARAKAN? YESUS adalah GURU TERBESAR di sepanjang sejarah.  KEPIAWAIAN YESUS dalam MENGAJAR memang TIDAK USAH kita RAGUKAN lagi. Tapi KEKUATAN AJARAN YESUS tidak terletak pada KEFASIHAN YESUS saat MENGAJAR, tapi justru pada TELADAN YESUS dalam PRAKTEK KEHIDUPAN. YESUS TIDAK H

POSISI YANG TEPAT

Gambar
  POSISI YANG TEPAT Yohanes 10:1-21, Mazmur 23 DI MANA seharusnya PEMIMPIN BERADA? - DI DEPAN orang-orang yang dipimpin? - DI TENGAH-TENGAH orang-orang yang dipimpin? - DI BELAKANG orang-orang yang dipimpin? BENAR bahwa seorang PEMIMPIN harus berada DI DEPAN untuk MEMBERI VISI dan ARAHAN. Tapi BENAR juga bahwa seorang PEMIMPIN harus berada DI TENGAH-TENGAH orang yang dipimpin untuk MEMBERI SEMANGAT. Dan BENAR juga kalau seorang PEMIMPIN berada DI BELAKANG untuk MENDORONG anak buahnya untuk MAJU. Lalu, POSISI MANA yang PALING TEPAT untuk seorang PEMIMPIN? Kita TIDAK BISA MEMILIH SALAH SATU dari TIGA POSISI itu. PEMIMPIN yang HEBAT tahu persis KAPAN berada di POSISI yang TEPAT! Seorang PEMIMPIN harus tahu KAPAN berada DI DEPAN, DI TENGAH, atau DI BELAKANG. Harus tahu KAPAN berada DI DEPAN untuk memberi ARAHAN dan MEMBERI CONTOH kepada ORANG-ORANG yang DIPIMPINNYA. Ketika ORANG-ORANG yang DIPIMPINNYA KEPAYAHAN, PEMIMPIN harus "PINDAH POSISI” untuk berada DI TENGAH-TENGAH mereka

WAKTU & KEMALASAN

Gambar
  WAKTU & KEMALASAN Amsal 6:9-11 PERTIMBANGAN APA yang kita pakai SEBELUM MEMILIH? Banyak orang membuat KEPUTUSAN KELIRU hanya karena TIDAK BERPIKIR JANGKA PANJANG. Mereka MEMILIH sesuatu hanya karena itu dirasa MENGUNTUNGKAN dan NYAMAN untuk JANGKA PENDEK. Ini juga dilakukan PEMALAS. PEMALAS memilih MEMUASKAN KEINGINANNYA BERSANTAI dan TIDUR-TIDURAN. Hingga waktu terus berjalan, KRISIS DATANG, dan ia TAK LAGI SEMPAT MEMPERSIAPKAN DIRI (Amsal 6:9-11). KEMALASAN juga TAK SELALU BERARTI kita TIDAK BERBUAT APA-APA sama sekali. KEENGGANAN BERPIKIR JAUH ke DEPAN juga bisa terjadi karena KEMALASAN. Kita BEKERJA, bahkan SIBUK BEKERJA, tapi TANPA PERENCANAAN dan STRATEGI. Kita BEKERJA KERAS tapi HASILNYA hanya untuk BELANJA KONSUMTIF dan LIBURAN MAHAL. Kita BEKERJA TANPA MENGUKUR KEMAMPUAN.  AKIBATNYA, HASIL KERJA kita di BAWAH STANDAR dan kita JATUH SAKIT karena KELELAHAN. Kita SIBUK tapi untuk MELAKUKAN HAL-HAL yang TAK JELAS MANFAATNYA. Kita SIBUK untuk MENGHINDARI melakukan HAL-HAL yan

SIAPA PENULIS HIDUPMU?

Gambar
  SIAPA PENULIS HIDUPMU? Mazmur 139 Jika HIDUP diibaratkan LEMBAR-LEMBAR KERTAS yang MENUNGGU untuk DITULIS, BAGAIMANA menurut Anda LEMBAR KEHIDUPAN Anda selama ini? Sebuah lagu rohani berkata, TUHAN adalah PENULIS HIDUPKU. Daud pun mengibaratkan TUHAN sebagai KREATOR yang MENULISKAN PERJALANAN HIDUP kita (Mzm. 139.16). Namun, TUHAN juga TIDAK MENCIPTAKAN kita sebagai ROBOT. Kita pun diberikan PILIHAN BAGAIMANA mesti MENGARAHKAN HIDUP kita. Sayangnya, kadang orang justru MEMILIH MENYERAHKAN PENA KEHIDUPANNYA kepada pihak selain TUHAN. Ada yang MEMBIARKAN ORANG LAIN MENULIS KISAH KEHIDUPANNYA. Ini terjadi ketika ia LEBIH PERCAYA kepada OPINI ORANG LAIN, terutama tentang SIAPA DIRINYA dan BAGAIMANA ia mesti MENJALANI HIDUPNYA. Jika OPINI mereka itu NEGATIF, ia pun menjadi PRIBADI yang MINDER dan PESIMIS dalam MEMANDANG DIRI dan KEHIDUPANNYA. Jika selama ini kita masih sering MENYERAHKAN PENA KEHIDUPAN kita kepada orang lain. Jika kita masih sering MENCARI PERSETUJUAN dari dunia dan HIDUP

GO FOR IT

Gambar
  GO FOR IT 1 Korintus 9:24-27 Kita tahu bahwa RUSA adalah MANGSA dari SINGA.  Namun, TAHUKAH Anda bahwa KECEPATAN LARI kedua BINATANG tersebut BERBEDA JAUH SEKALI, RUSA bisa mencapai 90km/jam, sedangkan SINGA hanya 58 km/jam? BUKANKAH seharusnya RUSA pasti akan SANGGUP KABUR dari KEJARAN SINGA? Namun, NYATANYA di tayangan fauna, kita sering melihat BAGAIMANA RUSA DIKEJAR SINGA, TERTANGKAP dan menjadi MANGSANYA. Ternyata PENYEBABNYA adalah RUSA BERLARI dengan KETAKUTAN, sehingga ia sering kali MENOLEH KE BELAKANG. Perilaku ini membuat KECEPATAN LARINYA MELAMBAT. Beda dengan SINGA yang akan LARI TERUS dengan FOKUS untuk MENANGKAP RUSA saja. APA yang DIALAMI RUSA juga sering kali TERJADI pada DIRI KITA. Jika ada hal yang sering kali membuat kita GAGAL, itu BUKAN karena kita TIDAK MEMILIKI POTENSI, BUKAN karena kita KURANG TALENTA atau TIDAK PUNYA KEKUATAN. Ini hanya karena kita TERLALU TAKUT sehingga sering MENOLEH KE BELAKANG, MELIHAT MASA LALU, MERATAPI KELEMAHAN, dan PENGALAMAN GAGAL

DENGARKAN NASIHAT

Gambar
  DENGARKAN NASIHAT Amsal 1:8-33 GENERASI MILENIAL adalah GENERASI yang CEPAT BELAJAR, punya SKILL yang MENGAGUMKAN, dan bisa MELAKUKAN hal-hal yang JAUH LEBIH CEPAT serta LEBIH HEBAT dari GENERASI SEBELUMNYA. Namun FIRMAN TUHAN MENGINGATKAN agar kita MENDENGARKAN NASIHAT ORANG TUA (ay. 8). Ternyata, ada SATU KELEBIHAN ORANG TUA yang tidak dimiliki dan tidak akan pernah bisa disamai anak muda. Yaitu PENGALAMAN HIDUP yang PANJANG! GENERASI MILLENIAL boleh HEBAT, boleh PINTAR, boleh CAKAP, tapi sehebat-sehebatnya mereka, JAM TERBANG dan PENGALAMAN mereka KALAH dengan ORANG TUA. Itu sebabnya JANGAN MERASA DIRI kita LEBIH HEBAT, LEBIH PINTAR dan LEBIH MAMPU dari ORANG TUA kita.  NASIHAT ORANG TUA tetaplah kita BUTUHKAN. Dengan mendengarkan NASIHAT ORANG TUA, kita sebenarnya sedang MENYERAP "ILMU 20 TAHUN" TANPA HARUS MENJALANINYA selama 20 TAHUN! Kita MENGHEMAT BANYAK WAKTU! Karena itu, ANAK MUDA yang RENDAH HATI untuk MENDENGARKAN NASIHAT ORANG TUA biasanya CEPAT MAJU. Sebalikny

SEDIKIT DEMI SEDIKIT

Gambar
  SEDIKIT DEMI SEDIKIT Keluaran 23:20-33 Ketika TUHAN membawa Israel KELUAR dari Mesir, Mesir seolah BERHADAPAN LANGSUNG dengan TUHAN. Mulai dari 10 TULAH HEBAT hingga MENENGGELAMKAN pasukan Mesir di laut Teberau, Mesir TAK BERDAYA sama sekali. Namun, ketika Israel mulai MASUK ke Kanaan yang dihuni oleh banyak bangsa, TUHAN BERTINDAK LAIN. Jika kita menjadi orang Israel saat itu, mungkin kita akan MEMBAYANGKAN begitu MASUK Kanaan, maka TUHAN akan MENGUSIR dan MENUNGGANGBALIKKAN bangsa-bangsa penghuni Kanaan. Dan Israel pun akan bisa MASUK dengan MUDAH.  Ternyata TIDAK. Bahkan TUHAN mengatakan jika IA akan MENGHALAU mereka SEDIKIT DEMI SEDIKIT. Jika TUHAN MENGHALAU mereka SEKALIGUS, itu justru bisa MEMBAYAR AKAN umat Israel sendiri (ay. 29). Mungkin hari-hari ini kita juga MERASA, MENGAPA TUHAN sepertinya TIDAK BERGERAK menolong saya?  MENGAPA KEMAJUANNYA SANGAT LAMBAT? KENAPA SEKARANG saat berada di SITUASI yang MIRIP DULU, IA tak lagi MENYATAKAN lagi MUKJIZAT-NYA seperti DULU? APAKAH

TAK ADA YANG HILANG

Gambar
  TAK ADA YANG HILANG Ayub 1 Seorang pria tua menemukan SATU KOIN PENYOK yang terlihat TIDAK BIASA di tengah jalan, dan MEMBAWANYA ke toko barang antik. Alangkah terkejutnya ketika pemilik toko barang antik tersebut INGIN MENUKAR KOIN PENYOK tersebut dengan ARLOJI BERMEREK. Pria itu SETUJU. Di tengah jalan, ia bertemu dengan temannya yang kebetulan MELIHAT ARLOJI tersebut dan TERTARIK untuk MEMBELINYA dengan HARGA yang SANGAT TINGGI. Lagi-lagi pria SETUJU. PULANGLAH pria tersebut membawa UANG dalam JUMLAH yang BESAR. BETAPA BERUNTUNGNYA pria tua itu! SIAPA SANGKA di tengah jalan datanglah segerombolan PERAMPOK dan MENGAMBIL SEMUA UANGNYA. Setelah gerombolan perampok itu pergi, DATANGLAH anak muda yang MELIHAT PERISTIWA PERAMPOKAN itu dan BERTANYA kepadanya, "APA yang DIAMBIL oleh PERAMPOK itu?" Pria itu MENJAWAB dengan TENANG, "Sebuah KOIN PENYOK saja." Sungguh sebuah CARA PANDANG yang LUAR BIASA dalam MERESPONS PERISTIWA. ALANGKAH BAGUSNYA jika kita memiliki SIKAP

TERPENJARA WAKTU?

Gambar
  TERPENJARA WAKTU? Markus 1:35-39 Kita semua tentu pernah BERANDAI-ANDAI. ANDAI aku MEMILIKI INI. ANDAI aku adalah ANU. ANDAI SITUASI yang terjadi TIDAK SEPERTI INI. Sekadar BERANDAI-ANDAI untuk OBROLAN SANTAI tentu SAH-SAH saja. BERANDAI-ANDAI lalu BERUSAHA MEWUJUDKAN juga akan LEBIH BAIK lagi. Namun tidak jarang kita BERANDAI-ANDAI karena kita PUTUS ASA dengan KONDISI SAAT INI. Kita suka BERANDAI-ANDAI karena MENYESALI HAL yang SUDAH TERJADI. ANDAI PANDEMI TIDAK TERJADI. ANDAI saya TINGGAL di negara X. Atau seperti kata seorang pakar hukum, "ANDAI TAK ADA KORUPSI di Indonesia, maka tiap warga akan MENDAPATKAN Rp.20juta tiap bulannya."  BERANDAI-ANDAI seperti itu akan membuat kita hanya BERKHAYAL, MERATAPI KEADAAN, juga MEMBENCI atau MENYALAHKAN SANA SINI. Kita lupa bahwa ANDAI APA yang kita BAYANGKAN itu BENAR TERJADI, BELUM TENTU juga Anda akan LEBIH DIUNTUNGKAN. CONTOH, ANDAI tiap warga MENDAPAT 20 juta TIAP BULAN dari pemerintah, bisa jadi HARGA-HARGA akan IKUT NAIK. Me

SATU TALENTA

Gambar
  SATU TALENTA Matius 25:14-30 Dalam KISAH PERUMPAMAAN ini, YESUS mengajak kita MEMERHATIKAN satu HAMBA yang TALENTANYA PALING SEDIKIT. Jika kita adalah salah satu PENDENGAR YESUS saat itu, mungkin kita pikir YESUS akan menjadikan HAMBA dengan SATU TALENTA itu sebagai SANG HERO.  BUKANKAH IA selalu MEMBELA yang LEMAH? Tapi, PERUMPAMAAN-NYA selalu bermaksud untuk memberi PENGAJARAN ILAHI bagi kita semua. 1. SEDIKIT BUKAN BERARTI KECIL. JANGAN BERKATA, hamba ketiga "HANYA" punya 1 TALENTA, karena 1 TALENTA untuk nilai sekarang setidaknya adalah 1 MILYAR RUPIAH!  TALENTA Anda bisa jadi "HANYA" SATU, tapi SATU TALENTA itu TIDAKLAH KECIL. Orang dengan TALENTA MEMASAK bisa berakhir dengan HANYA MEMASAK untuk DINIKMATI SENDIRI maupun menjadi CHEF KELAS DUNIA.  Meski TALENTA kita SATU, kita juga bisa selalu BEKERJA SAMA dengan TALENTA-TALENTA LAIN untuk membuat HAL LUAR BIASA. 2. KAPASITAS HAMBA KETIGA adalah SATU TALENTA. BUKAN TUHAN TIDAK ADIL, tapi IA TAHU KAPASITAS

SEBAB AKIBAT

Gambar
  SEBAB AKIBAT 1 Samuel 17 KEHIDUPAN kita merupakan AKUMULASI dari SEBAB AKIBAT. Daud MENDADAK TERKENAL di seluruh antero Israel AKIBAT ia MENGALAHKAN Goliat. BAGAIMANA orang yang masih MUDA itu bisa MENGALAHKAN Goliat yang BERPENGALAMAN dalam PEPERANGAN? Itu AKIBAT Daud sudah BIASA BERKELAHI melawan SINGA dan BERUANG. Daud BIASA BERKELAHI melawan SINGA dan BERUANG AKIBAT ia MENGGEMBALAKAN DOMBA yang hanya 1-3 ekor itu. Jadi sesungguhnya KESETIAAN Daud dalam MENGGEMBALAKAN DOMBA itulah yang membuat ia bisa MENGALAHKAN Goliat dan pada akhirnya menjadi RAJA Israel! APA yang kita LAKUKAN HARI INI akan BERDAMPAK dalam KEHIDUPAN kita di WAKTU YANG AKAN DATANG. Jika HARI INI kita BERMALAS-MALASAN, maka kita akan TERTATIH-TATIH di WAKTU YANG AKAN DATANG, saat kita mesti BEKERJA KERAS. Sebaliknya, jika HARI INI kita RAJIN dan melakukan UPAYA yang TERBAIK, maka kita akan siap menyambut PELUANG di WAKTU YANG AKAN DATANG.  Michael Jordan, meski diakui sebagai PEMAIN TERBAIK di dunia BASKET, KEMEN

SALAH AMBIL KEPUTUSAN

Gambar
  SALAH AMBIL KEPUTUSAN Amsal 19:2-3 KEBERADAAN kita HARI INI adalah PRODUK dari KEPUTUSAN yang kita buat di MASA LALU. APA jadinya kita di MASA yang AKAN DATANG tergantung dari KEPUTUSAN yang kita buat HARI INI. Itu sebabnya MENGAMBIL KEPUTUSAN itu hal yang SERIUS. TIDAK BOLEH DIANGGAP ENTENG. Mirip ketika kita berada di PERSIMPANGAN JALAN, begitu kita SALAH JALAN maka kita akan SEMAKIN JAUH dengan TUJUAN yang hendak kita CAPAI. Sayangnya, kita kerap KELIRU MENGAMBIL KEPUTUSAN, yang mana KONSEKUENSINYA kita TANGGUNG hingga HARI INI. Ada DUA KESALAHAN yang paling sering dilakukan saat seseorang MENGAMBIL KEPUTUSAN, yang mesti DIHINDARI (ay.2): 1. MENGAMBIL KEPUTUSAN TANPA PENGETAHUAN. TANPA SADAR, kita sering MELAKUKAN hal ini. Banyak orang pernah TERTIPU dengan INVESTASI BODONG. MENGAPA kita TERTIPU? Karena kita TIDAK PUNYA PENGETAHUAN yang CUKUP tentang INVESTASI. Kita IKUT-IKUTAN saja. Kita MUDAH PERCAYA dengan JANJI JANJI ANGIN SURGA. Banyak orang ingin MENYEBERANG dari kuadran K

DIATUR BUKAN DITAMBAH

Gambar
  DIATUR BUKAN DITAMBAH Efesus 5:15-16 "SEKADAR MENGISI WAKTU." Orang sering MENGUCAPKANNYA untuk menjelaskan KENAPA ia melakukan KEGIATAN tertentu (biasanya yang TAK DIANGGAP PENTING).  Padahal, entah kita BENGONG atau membuat PENEMUAN yang mengubah sejarah, kita SAMA-SAMA MENGISI WAKTU. KEMAMPUAN menentukan APA yang mesti DILAKUKAN di tiap WAKTU kita ini yang disebut SENI MENGELOLA WAKTU. Jika kita TIDAK BISA MELAKUKAN INI, JANGAN HERAN kita akan merasa DIATUR WAKTU. Kita merasa DIKEJAR WAKTU karena belum melakukan KEWAJIBAN kita. WAKTU kita seolah KURANG karena CARA kita BEKERJA TIDAK EFEKTIF, dsb. BAGIAN TERPENTING dalam MENGATUR WAKTU adalah MENENTUKAN PRIORITAS. Yang artinya kita BERTANYA, MAMPUKAH saya MELAKUKAN INI atau saya harus membuat AGENDA BARU? Kita sendiri yang harus BERINISIATIF menentukan APA yang menjadi PRIORITAS kita karena kitalah yang akan BERTANGGUNG JAWAB terhadapnya.  Untuk bisa MEMBUAT PRIORITAS, kita harus mampu berkata YA atau TIDAK. Banyak orang

UNTUK APA & SIAPA?

Gambar
  UNTUK APA & SIAPA? Pengkhotbah 3:12-13, Efesus 4:28 Saat PILEK, kita butuh TISU untuk menyeka hidung.  Namun, kadang kita harus MENCARI TISU dulu dan itu BUTUH WAKTU. Karena itu, diciptakan TOPI dengan ROL TISU. Jika BERSIN, tinggal TARIK TISU dari atas kepala kita.  Ketika MEMAKAI SEPATU saat HUJAN, SEPATU jadi BASAH. Maka, DIBUATLAH PAYUNG yang DIPASANG di SEPATU.  Di Jepang, ALAT-ALAT ANEH itu disebut CHINDOGU. Meski BARU dan KREATIF, ALAT-ALAT itu dianggap TAK BERGUNA. Entah karena ALAT itu MENYELESAIKAN SATU MASALAH tapi MEMBUAT MASALAH LAIN atau karena MASALAH yang DIPECAHKAN TAK TERLALU PENTING.  Meski begitu, KOMUNITAS CHINDOGU tetap DIDUKUNG di Jepang karena itu bisa MEMICU KREATIVITAS menuju INOVASI yang LEBIH BERGUNA. Bahkan ada ALAT yang AWALNYA termasuk CHINDOGU tapi lalu DIPAKAI DIMANA-MANA. Salah satunya adalah TONGSIS (SELFIE STICK). Ada banyak orang bisa MEMBUAT HAL BARU atau INOVASI BARU.  Ada para ENGINEER yang bertugas MEMBUAT SESUATU dan MEMASTIKAN SESUATU it

JEBAKAN MEDIA SOSIAL

Gambar
  JEBAKAN MEDIA SOSIAL Amsal 10:9 Belasan tahun lalu, PENULIS dan SENIMAN cukup BERKARYA untuk kemudian diserahkan ke pihak yang akan MENGURUS BAGAIMANA MENJUAL KARYANYA itu.  Sekarang, LIHAT BAGAIMANA PENULIS, MUSISI, AKTOR, dan SENIMAN lain aktif untuk MEMPROMOSIKAN KARYANYA di MEDIA SOSIAL (MEDSOS). Banyak ORANG BIASAPUN, bahkan mungkin KITA SENDIRI, juga bisa menjadi MARKETER melalui MEDSOS kita. MINIMAL, saat ada TEMAN atau KERABAT kita MEMBUKA USAHA, kita dengan sukarela MEMPROMOSIKAN PRODUK atau USAHANYA itu di akun MEDSOS kita. Ketika semua orang menjadi MARKETER, APA yang harus dilakukan MARKETING PERUSAHAAN? Banyak yang lalu BERFOKUS pada MENGEMBANGKAN MEDSOSNYA. BAGAIMANA agar FOLLOWER bisa RATUSAN RIBU atau JUTAAN, BAGAIMANA agar FYP (For Your Page, muncul di beranda akun orang lain), agar POSTINGANNYA VIRAL, tampilannya ESTETIK, JUMLAH VIEW SANGAT BANYAK, hingga berusaha membuat KONTEN yang bisa mengundang BANYAK KOMENTAR dan SHARE, dsb.  Tentu itu BAIK DILAKUKAN. Tapi, ki

TUHAN SANGGUP!

Gambar
  TUHAN SANGGUP! Yohanes 6:1-15 Dalam DUNIA MASAK MEMASAK, bisa menyajikan SAJIAN LEZAT dengan BAHAN yang KOMPLIT, apalagi yang BERKUALITAS yang BERANEKA RAGAM tentu BUKAN HAL yang MENGHERANKAN. BANYAK ORANG BISA MELAKUKANNYA. KEAHLIAN seorang KOKI atau CHEF yang sebenarnya akan DIUJI saat harus MEMASAK dan MENYAJIKAN sebuah SAJIAN yang LEZAT meski dengan BAHAN yang TERBATAS. Sehingga seorang KOKI harus bisa BERPIKIR KREATIF sehingga tetap bisa menyuguhkan MASAKAN yang LEZAT, yang bahkan PARA PENIKMAT KULINER TIDAK MENYADARI bahwa MASAKAN tersebut DIOLAH dari BAHAN SEADANYA. MEMBERI MAKAN kepada 5.000 ORANG memang REPOT dan butuh PENGATURAN yang CERDAS agar jangan sampai mereka BEREBUTAN. Namun MASALAH UTAMANYA BUKAN ITU, tapi TIDAK ADA MAKANAN yang bisa dibagikan kepada mereka, hanya ada LIMA ROTI dan DUA IKAN. Mau DIATUR, DIBAGI, dan DIOLAH seperti apapun caranya, tetaplah hal itu TIDAK BISA dan SANGAT MUSTAHIL. Namun di TANGAN TUHAN, BAHAN yang TERBATAS tersebut bisa CUKUP untuk 5.0