BEKERJA & BERDOA

 



BEKERJA & BERDOA

Matius 9:35-38, Markus 1:35


Selama masih AKTIF MELAYANI di bumi, YESUS SANGAT SIBUK.


Dalam sehari, IA bisa melakukan PELAYANAN dari PAGI hingga PETANG.


IA bahkan juga MENGUNJUNGI BEBERAPA DAERAH atau KOTA sekaligus dalam SEHARI. 


Tapi meski demikian, KESIBUKAN-NYA ini MEMBUAHKAN HASIL.


IA memang SIBUK, tapi di sisi lain IA juga PRODUKTIF.


APA KUNCINYA?


IA tidak pernah lupa BERDOA.


Mau SESIBUK apa pun, IA selalu MENYEMPATKAN DIRI untuk BERKOMUNIKASI dengan BAPA-NYA.


Hal ini jugalah yg pada akhirnya membuat SEGALA SESUATU yg DILAKUKAN-NYA menjadi BERHASIL.


KERJA dan DOA adalah PARTNER yg TAK TERPISAHKAN.


Pada kenyataannya, kita memang PERLU MENYERTAI APA PUN yg kita LAKUKAN dengan DOA, agar KESIBUKAN itu dapat MEMBUAHKAN HASIL yg NYATA.


FIRMAN TUHAN jelas-jelas mengatakan bahwa BUKAN SUSAH PAYAH kita yg akan MENDATANGKAN HASIL, tapi BERKAT TUHANLAH yg akan MENDATANGKANNYA.


Maka dari itu, JANGAN pernah REMEHKAN slogan ORA ET LABORA atau BERDOA dan BEKERJA.


Pada praktiknya, DOA dan KOMUNIKASI kita dengan TUHAN akan membuat kita menjadi PRIBADI yg lebih BIJAK saat BEKERJA.


Misalnya, kita jadi lebih dapat MENGATUR PRIORITAS, TAHU KAPAN harus MENDELEGASI PEKERJAAN, TAHU BAGAIMANA MENGERJAKAN PEKERJAAN dengan EFEKTIF, dsb.


Semua inilah yg akhirnya membuat KESIBUKAN kita benar-benar BERARTI dan MENGHASILKAN SESUATU.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OMBAK DAN SELANCAR

BERPIKIR KRITIS

MELADENI PERBANTAHAN?