CANEI

 



CANEI

Amsal 2:1-6


MENGAPA PERUSAHAAN yg terjebak ZONA NYAMAN pasti MATI?


PERUSAHAAN yg berhasil melakukan sebuah INOVASI dan TEROBOSAN HEBAT, PRODUKNYA akan DITERIMA PASAR.


Jika PERMINTAAN BANYAK, maka otomatis HARGA akan NAIK.


Namun para PESAING-pun akan bergegas MENCIPTAKAN PRODUK SERUPA dengan JUMLAH yg LEBIH BANYAK.


“Ada GULA ada SEMUT”


Jika BANYAK PESAING, secara otomatis akan ada KELEBIHAN PASOKAN dan kemudian HARGA menjadi TURUN dengan sendirinya.


Dan KEUNTUNGAN PERUSAHAAN PERTAMA tersebut tentu saja akan TERGERUS.


Jika ia tidak melakukan PERUBAHAN atau INOVASI maka semakin lama KEUNTUNGANNYA akan TERGERUS hingga menjadi DEFISIT, sampai kemudian GAME OVER!


MUSUH TERBESAR sebuah KESUKSESAN adalah RASA PUAS DIRI di ZONA NYAMAN.


Sebab itu, jika ingin SURVIVE maka tidak ada pilihan bagi kita untuk melakukan INOVASI dan PERBAIKAN TERUS MENERUS.


Itulah yg disebut dengan formula CANEI - CONTINOUS And NEVER ENDING IMPROVEMENT (PENGEMBANGAN BERKELANJUTAN TANPA AKHIR).


Jika perusahaan melakukan IMPROVEMENT TERUS MENERUS, demikian pula halnya dengan kita secara INDIVIDU.


Setiap hari, PASTIKAN kita menjadi LEBIH BAIK dari hari kemarin.


JANGAN PERNAH MENJALANI HARI TANPA menjadi LEBIH BAIK dari yg sebelumnya.


Salomo memberi NASIHAT kepada kita untuk MENCARI HIKMAT seperti MENCARI PERAK dan mengejarnya seperti MENGEJAR HARTA TERPENDAM (ay. 4).


Ini akan memunculkan kita sebagai PRIBADI yg KREATIF dan INOVATIF.


INGATLAH bahwa KESUKSESAN adalah sebuah PERJALANAN BUKAN TUJUAN.


Jadi, JANGAN PERNAH kita merasa PUAS DIRI ketika MERAIH KEBERHASILAN.


TUHAN memiliki RENCANA yg JAUH LEBIH BESAR dari APA yg kita BAYANGKAN, bukan?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OMBAK DAN SELANCAR

BERPIKIR KRITIS

MELADENI PERBANTAHAN?