MENGUBAH PERSPEKTIF
MENGUBAH PERSPEKTIF
Kejadian 45
Seseorang mengalami KECELAKAAN yg cukup FATAL sehingga membuatnya KEHILANGAN KAKI dan harus MEMAKAI KURSI RODA.
Seseorang bertanya kepadanya, APAKAH TERKURUNG di KURSI RODA membuat dia merasa SULIT?
Orang ini sambil tersenyum menjawab, "Saya BUKAN TERKURUNG di KURSI RODA, saya justru merasa BEBAS oleh KARENA KURSI RODA ini. Kalau BUKAN KARENA KURSI RODA ini, saya TIDAK BISA PERGI ke mana-mana dan hanya akan TERBARING di RANJANG saja."
JAWABAN yg SUNGGUH MENGEJUTKAN, bukan?
Yg TERPENTING BUKANLAH MASALAHNYA tapi BAGAIMANA RESPONS kita dalam MENGHADAPI MASALAH tersebut.
Yg TERPENTING BUKANLAH seperti apa SITUASI dan KEADAANNYA, melainkan BAGAIMANA CARA PANDANG kita dalam MELIHAT SITUASI dan MASALAH tersebut.
Begitu PERSPEKTIF kita BERUBAH, CARA kita MENJALANI HIDUP akan langsung BERUBAH.
Jika kita sedang mengalami SITUASI SULIT, PASTIKAN kita MEMBINGKAI ULANG hal tersebut dengan SUDUT PANDANG yg POSITIF.
Ketika kita bisa "MEMPROGRAM ULANG" PIKIRAN kita untuk selalu MELIHAT KEBAIKAN di tengah KESULITAN, MELIHAT BERKAT di tengah PENDERITAAN, maka kita bisa SURVIVE menghadapi segala TANTANGAN HIDUP dan bahkan menjadi PEMENANG KEHIDUPAN!
Dalam HIDUP ini, ada kalanya kita TIDAK BISA MENGUBAH MASALAH.
Namun kita bisa selalu MENGUBAH PERSPEKTIF kita dan MEMBINGKAI ULANG PERISTIWA itu secara POSITIF.
APA BAIKNYA DIJUAL sebagai BUDAK? DIFITNAH dan DIJEBLOSKAN ke PENJARA?
DILUPAKAN oleh orang-orang yg pernah DITOLONGNYA saat berada di penjara?
BUKANKAH Yusuf mengalami hal-hal MENYEDIHKAN seperti itu?
Namun lihat BAGAIMANA PERSPEKTIF Yusuf dalam MELIHAT PERISTIWA-PERISTIWA MENYEDIHKAN itu, ... karena kamu MENJUAL aku ke sini, sebab untuk MEMELIHARA KEHIDUPANLAH ALLAH menyuruh aku MENDAHULUI kamu." (ay. 5).
Sebuah PERSPEKTIF yg AMAT LUAR BIASA dalam MEMANDANG HIDUP!
PERCAYALAH kepada TUHAN dan UBAH PERSPEKTIF kita seperti CARA PANDANG TUHAN.
Komentar
Posting Komentar