KESUBURAN & KECAKAPAN
KESUBURAN & KECAKAPAN Matius 13:1-23 KUALITAS TANAH menentukan HASIL PANEN. Itulah ALASAN petani akan MENGOLAH LAHANNYA begitu rupa hingga SIAP DITANAMI. Petani tersebut harus MENCANGKUL, MEMBAJAK, MENGGEMBURKAN, dan MEMASTIKAN KESUBURAN TANAH. Jika petani MENGABAIKAN hal ini, bisa saja BENIH yang DITABUR TIDAK AKAN TUMBUH. Persis seperti MENABURKAN BENIH di atas TANAH BERBATU, HASILNYA NIHIL dan SIA-SIA saja. Hal yang sama BERLAKU dalam KEHIDUPAN kita. Zig Ziglar (pakar di dunia usaha dan rohaniwan) berkata, "Saya pernah bertanya-tanya MENGAPA ada orang yang DIBERKATI 100X lipat, 60X lipat dan ada yang hanya 30X lipat dalam BISNISNYA. Jawaban yang ALKITABIAH adalah : 'TERGANTUNG KESUBURAN HATINYA’” HATI yang SUBUR membuat kita MUDAH DIBERKATI TUHAN. Tentu saja ini bukan berarti asal kita jadi ORANG BAIK maka TUHAN MEMBERKATI kita dengan BERLIMPAH-LIMPAH. Ini baru SEPARUH JALAN. Yang SEPARUH lagi adalah kita harus MENABURKAN BENIH, MENYIRAMI, MEMBERI PUPUK, dan MELAK