MENTAL BIJI SESAWI

 



MENTAL BIJI SESAWI

Matius 13:31-35


BIJI SESAWI adalah BENIH yang PALING KECIL di antara segala jenis benih, tetapi apabila sudah TUMBUH maka SESAWI itu menjadi LEBIH BESAR daripada SAYURAN yang LAIN.


Jadi KEISTIMEWAAN BIJI SESAWI ada di POTENSINYA yang sedemikian BESAR untuk BERTUMBUH.


Dalam MERAIH MEWUJUDKAN MIMPI, MENTALITAS "BIJI SESAWI" hendaknya kita MILIKI.


Jika kita punya MENTALITAS BIJI SESAWI maka TIDAK PEDULI dari mana kita MEMULAI BISNIS maupun KARIER kita dan SEBERAPA KECIL AWAL BISNIS kita.


Kita PERCAYA, semua PERUSAHAAN BESAR juga BERAWAL dari PERUSAHAAN KECIL.


Orang-orang yang menaiki POSISI PUNCAK juga harus MENAPAK dari BAWAH.


Untuk menjadi BESAR TIDAK HARUS MULAI dari BESAR. 


Yang TERPENTING dari semuanya itu adalah selama kita MAU BERTUMBUH maka kita PASTI MENJADI BESAR!


Sayangnya, banyak dari antara kita TIDAK MEMILIKI MENTALITAS BIJI SESAWI itu.


Kita selalu BERHARAP MEMULAI BISNIS dari hal yang SUDAH BESAR, SUDAH MAPAN, dan NYAMAN. 


Dalam MENITI KARIER, kita ENGGAN jika harus MEMULAI dari BAWAH.


MAUNYA LANGSUNG MELESAT KE ATAS dengan CEPAT!


Jika saat ini kita sedang MEMULAI BISNIS dari NOL dan dari HAL yang SANGAT KECIL.


INGATLAH bahwa di dalam diri kita ada POTENSI BIJI SESAWI.


JANGAN TAKUT untuk MEMULAI dari sesuatu yang KECIL sebab SEMUA HAL yang BESAR di dunia ini juga DIAWALI dari sesuatu yang SANGAT KECIL.


Yang TERPENTING BUKAN MASALAH BESAR KECILNYA, namun ADAKAH POTENSI untuk BERTUMBUH atau TIDAK.


Jika TIDAK PUNYA POTENSI untuk BERTUMBUH maka LAMA KELAMAAN hanya BEGITU-BEGITU saja, bahkan akan MATI pada akhirnya.


Namun jika MEMILIKI POTENSI untuk BERTUMBUH, maka LAMBAT atau CEPAT PERTUMBUHAN itu akan TERLIHAT NYATA.


Jadi, JANGAN BERKECİL HATI dan JANGAN PERNAH PUTUS ASA.


JANGAN LIHAT KEADAAN kita SAAT İNİ, namun LIHATLAH MENJADI SEPERTI APA KEADAAN kita 5 atau 10 TAHUN yang akan datang.


MILIKI MENTALITAS BIJI SESAWI dan SELAMAT BERTUMBUH!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OMBAK DAN SELANCAR

BERPIKIR KRITIS

MELADENI PERBANTAHAN?