TUNTUNAN TUHAN

 



TUNTUNAN TUHAN

Yesaya 55


BAGAIMANA TUHAN MENUNTUN PERJALANAN HIDUP kita?


TUHAN kadang MENUNTUN kita melalui JALAN SEMPIT, melewati JALAN TERJAL, bahkan KONDISI yg TIDAK NYAMAN bagi kita.


Jika kita PERCAYA akan TUNTUNAN TUHAN tersebut, sebenarnya itulah JALAN TERBAIK bagi kita.


Jika kita MENGAMBIL JALAN kita SENDIRI dan MENGIKUTI APA yg kita SUKA, bisa saja PERJALANAN HIDUP yg kita lalui AWALNYA tampak sedemikian MULUR, LEBAR, dan MENYENANGKAN.


Tapi kita TIDAK PERNAH TAHU bahwa akhirnya kita harus BERPUTAR-PUTAR dalam mencapai TUJUAN HIDUP kita.


PERSIS seperti bangsa Israel ketika harus BERPUTAR-PUTAR di padang gurun karena KEKERASAN HATI mereka.


Satu-satunya ALASAN MENGAPA kita TIDAK MENGIKUTI TUNTUNAN TUHAN adalah kita TIDAK YAKIN APAKAH KEADAAN kita menjadi LEBIH BAIK kalau kita MENGAMBIL JALAN TUHAN tersebut.


Karena itu bisa dikatakan bahwa KETAATAN kita kepada TUHAN menyatakan EKSPRESI IMAN kita kepada-NYA.


Kita belum melihat apa yg terjadi di depan, tapi kita PERCAYA bahwa PENYERTAAN TUHAN akan selalu MENDATANGKAN KEBAIKAN bagi kita pada akhirnya.


Hari ini TUHAN rindu MENUNTUN HIDUP kita, BERANIKAH kita MEMPERCAYAKAN HIDUP kita kepada-NYA?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

BISA JADI BERHALA

MOMEN SEMPURNA

OMBAK DAN SELANCAR