PROCESS & EVENT

 



PROCESS & EVENT

Kejadian 39


Di era ini, memanfaatkan MEDSOS adalah PROSES.


Ini yang kadang TIDAK DISADARI sebagian pelaku usaha, terutama yang masih BERPIKIR KONVENSIONAL.


Tentu saja AKTIF di MEDSOS dengan berbagai kontennya TAK AKAN LANGSUNG berujung TRANSAKSI atau PENINGKATAN PENJUALAN.


Dibanding membuka BOOTH/STAN di PAMERAN, misalnya, HASIL yang didapat dari PAMERAN jelas LANGSUNG TERASA.


Tapi, ikut PAMERAN adalah EVENT.


EVENT sering kali LEBIH MAHAL, meski HASILNYA LEBIH CEPAT sehingga kita LEBIH SEMANGAT, tapi sayangnya SIFATNYA SEMENTARA.


MEMBUAT dan MENGELOLA MEDSOS adalah bagian dari MEMBANGUN BRAND.


Ini PROSES yang perlu WAKTU dan KONSISTENSI.


Bagi sebagian orang, AWALNYA ini mungkin TAMPAK BUANG-BUANG WAKTU.


Tapi, begitu kita temukan NICHE kita, begitu INTERAKSI yang berujung KEPERCAYAAN TERBENTUK, begitu FOLLOWER LOYAL TERCIPTA, PEMASARAN PRODUK Anda akan jauh LEBIH MUDAH, TIDAK HANYA untuk SEKALI WAKTU saja.


Jadi, PENTING untuk kita bisa MEMBEDAKAN mana PROSES dan mana EVENT.


Dengan begitu, MINDSET kita juga TEPAT.


JANGAN sampai kita BURU-BURU MENOLAK sesuatu seperti memakai MEDSOS atau ONLINE MARKETPLACE hanya karena kita mengira itu SEPERTI MEMBUKA TOKO OFFLINE atau ikut PAMERAN/BAZAAR. 


PROSES selalu BUTUH USAHA yang KONTINYU dan KONSISTEN, tapi jika kita SETIA, HASILNYA pun akan KONTINYU.


KISAH Yusuf menunjukkan TELADAN ORANG yang SETIA menjalani PROSES.


Dan semua PROSES itu ia JALANI dengan SIKAP KONSISTEN, yaitu tetap RAJIN, BERINTEGRITAS, dan TAAT pada ALLAH.


APA PROSES yang akan Anda JALANI?


JALANI dengan SIKAP yang TEPAT!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OMBAK DAN SELANCAR

BERPIKIR KRITIS

MELADENI PERBANTAHAN?