INTIMIDASI VS INSPIRASI

 



INTIMIDASI VS INSPIRASI

Efesus 6:5-9


Orang yg DIKEJAR ANJING GALAK tentu akan LARI dengan CEPAT.


Orang juga pasti akan BERENANG dengan CEPAT jika ia tahu ada BUAYA MENGEJARNYA. 


ANCAMAN atau INTIMIDASI memang kadang dapat MEMBERI HASIL CEPAT.


MENGANCAM akan MEMECAT karyawan yg TIDAK MEMENUHI TARGET mungkin bisa membuat mereka BERHASIL MENCAPAI TARGET itu.


MENGANCAM akan MEMUKUL jika anak TIDAK MENURUTI PERINTAH kita mungkin akan membuat mereka jadi PATUH.


Tapi, itu hanya akan TERJADI pada SAAT ITU SAJA.


Ada yg LEBIH EFEKTIF dari INTIMIDASI, yaitu INSPIRASI.


INTIMIDASI adalah MOTIVASI DARI LUAR.


Bagi yg mengalaminya, HASILNYA adalah TAKUT, LELAH, MARAH, TERTEKAN, dan PERASAAN NEGATIF lainnya.


Namun, INSPIRASI MEMUNCULKAN MOTIVASI DARI DALAM.


Jika seseorang MELAKUKAN SESUATU karena INSPIRASI dan BUKAN INTIMIDASI, itu TAK AKAN TERJADI hanya SEKALI DUA KALI saja tapi bahkan bisa SEPANJANG USIANYA.


Para pemimpin harus INGAT HAL INI.


MEMBERI INSPIRASI memang TIDAK MUDAH, kita harus bisa menjadi TELADAN, kita harus bisa MEMBERIKAN NASIHAT yg BAIK, kita juga perlu MEMAHAMI para pekerja kita, dll.


Tapi, HASILNYA AMAT LAYAK DIPERJUANGKAN. 


Sebaliknya, para pekerja juga perlu MENDORONG DIRI untuk bisa MENCARI INSPIRASI yg TEPAT agar kita bisa makin BERKEMBANG dan MAJU.


Kepada para hamba, FIRMAN-NYA menekankan SIKAP RELA dan TULUS MELAYANI tuannya bahkan seperti MELAYANI TUHAN (ay. 5-7).


Sementara para tuan WAJIB untuk MEMPERLAKUKAN hambanya dengan BAIK dan TULUS, BUKAN dengan ANCAMAN (ay. 9).


JADILAH INSPIRASI dan MILIKILAH INSPIRASI dalam BEKERJA.


BUKANKAH TANPA KEMAUAN maka TAK AKAN ADA JALAN?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OMBAK DAN SELANCAR

BERPIKIR KRITIS

MELADENI PERBANTAHAN?