GO FEVER
GO FEVER Amsal 19 Di industri luar angkasa Amerika Serikat, GO FEVER adalah kalimat informal yg menunjuk pada SIKAP TERBURU-BURU untuk MENYELESAIKAN sebuah PROYEK, yg mana SIKAP itu malah berpotensi memunculkan MASALAH. TRAGEDI MELEDAKNYA pesawat luar angkasa Challenger yg diluncurkan 28 Januari 1986, ditengarai karena sebuah SEGEL berbentuk cincin yg kemudian diketahui memang SANGAT RENTAN. Seandainya mereka TIDAK TERBURU-BURU menyelesaikan proyek itu, dan melakukannya secara CERMAT serta HATI-HATI, tentu TRAGEDI MENGERIKAN itu TIDAK PERLU TERJADI. Di olah raga bulutangkis, ANGKA MATCH POINT yaitu 20, adalah ANGKA yg SULIT untuk DISELESAIKAN. Di ANGKA MATCH POINT itu banyak pemain justru melakukan KESALAHAN SENDIRI. MENGAPA demikian? Lagi-lagi karena “GO FEVER”, BURU-BURU ingin MENYUDAHI permainan tapi malah BERAKIBAT melakukan KESALAHAN sendiri. Orang yg TERGESA-GESA akan SALAH LANGKAH (Amsal 19:2). SIKAP TERBURU-BURU membuat kita kerap MELEWATKAN HAL-HAL yg j