NIAT BAIK VS RESPONS BURUK

 



NIAT BAIK VS RESPONS BURUK

Markus 6:6-13


NIAT BAIK TIDAK SELALU DITERIMA dengan BAIK.


Ketika MELAYANI, YESUS juga berulang kali MENGALAMI hal seperti ini.


lA MELAYANI dan MEMBERITAKAN FIRMAN dengan MAKSUD yg BAIK.


Tapi sering kali NIAT BAIK ini TIDAK DITERIMA dengan BAIK.


BUKANNYA DITERIMA dengan BAIK, lA justru DITOLAK mentah-mentah.


BUKANNYA DISAMBUT dan DIJAMU, lA justru DIUSIR.


BAGAIMANA RESPONS-NYA terhadap hal-hal seperti ini?


IA sama sekali TIDAK AMBIL PUSING.


IA juga TIDAK MERATAPINYA.


Jika memang NIAT BAIK yg ditunjukkan-NYA TIDAK MENDAPAT RESPONS yg BAIK, YA SUDAH. 


MAU BAGAIMANA lagi?


KECEWA dan MEREKA-REKA adalah RASA paling umum yg MUNCUL ketika NIAT BAIK kita ternyata TIDAK MENDAPATKAN RESPONS yg BAIK.


Kita KECEWA karena orang lain GAGAL atau bahkan TIDAK MAU AMBIL PUSING dengan NIAT BAIK yg kita tunjukkan.


Kita MEREKA-REKA MENGAPA mereka TIDAK MAMPU MELIHAT NIAT kita yg sebenarnya BAIK.


Pada saat seperti ini, ada DUA HAL yg perlu kita SADARI:


I. APA yg TERJADI sering kali memang TIDAK SESUAI dengan HARAPAN.

II. Tiap orang membawa PERASAAN dan PEMIKIRANNYA MASING-MASING, yg TAK BISA kita PAKSAKAN dan PAHAMI.


Maka dari itu, HINDARI MERATAPI KEADAAN seperti ini.


BANGGALAH karena sudah punya NIAT yg BAIK, meski kadang RESPONSNYA TIDAK BAIK.


Setidaknya, kita sudah BERUSAHA.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

OMBAK DAN SELANCAR

BERPIKIR KRITIS

MELADENI PERBANTAHAN?